RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM)
RAUDHATUL ATHFAL CERIA
Usia : 4-5 tahun
Semester/ Bulan/ Minggu : I/ Juli/ III
Tema/ Sub tema/ Sub-sub : Diriku/ Identitasku/Nama, Jenis Kelamin
Hari, tanggal : Senin-Jumat, 17-21 Juli 2017
Metode :
- Bercerita
- Diskusi
- Unjuk kerja
Penilaian :
- Anekdot
- Hasil karya
- Ceklis
ASPEK & KD | MATERI PEMBELAJARAN | TUJUAN PEMBELAJARAN | RENCANA KEGIATAN |
NAM
1.1
1.2
|
· Mengenal ciptaan Tuhan, cuci tangan sebelum dan sesudah makan · Menghormati guru, dan menghargai teman |
· Terbiasa cuci tangan sebelum dan sesudah makan, mengenal ciptaan Tuhan · Terbiasa menghormati guru, dan menghargai teman |
Senin: Sentra Persiapan
Selasa: Sentra Alam
Rabu: Sentra Balok
Kamis: Sentra Peran
Jumat: Sentra Imtaq |
FM
2.1 3.3 4.3 |
· Mencuci tangan dengan sabun · Kegiatan motoric halus dan kasar
|
· Dapat mencuci tangan dengan sabun. · Dapat mengikuti kegiatan motoric halus dan kasar
|
|
KOG
3.5 4.5
3.6 4.6
3.7 4.7 |
· Cara menyelesaikan masalah sehari-hari secara kreatif
· Mengenal bentuk 2 dimensi, ukuran, tekstur, suara, pengelompokan, pola ABCD, menjodohkan,
· Mengenalkan keluarga, orang yang ada dalam keluarga (ayah, ibu, kakk,adik). Dan konsep jenis kelamin. |
· Dapat menyelesaikan masalah sehari-hari secara kreatif · Dapat mengenal bentuk 2 dimensi, ukuran, tekstur, suara, pengelompokan, pola ABCD, menjodohkan, · Dapat mengenal keluarga, orang yang ada dalam keluarga (ayah, ibu, kakk,adik). Dan konsep jenis kelamin. |
|
SOSEM 2.5
2.7
2.8 |
· Memberi salam kepada guru · Antri menunggu giliran, menghargai orang lain,
· Cara berperilaku mandiri |
· Dapat memberi salam kepada guru · Dapat antri menunggu giliran, menghargai orang lain, · Dapat berperilaku mandiri |
|
BAHASA
3.10 4.10 |
· Cara menjawab pertanyaan dengan tepat · Menggunakan kata Tanya yang tepat |
· Dapat menjawab pertanyaan dengan tepat · Dapat menggunakan kata Tanya yang tepat |
|
SENI
3.15 4.15 |
· Membuat hasil karya dan aktifitas seni · Menampilkan hasil karya |
· Dapat membuat hasil karya dan aktifitas seni · Dapat menampilkan hasil karya |
Wonogiri, ……………………………………………….
Mengetahui,
Kepala Raudhatul Athfal Ceria Pendidik
(………………………..) (……………………………….)